Blitar – Anggota DPRD Provinsi Jawa Timur dari Fraksi PKB, H. Ahmad Tamim, S.H.I., M.H., mengikuti acara koordinasi Pengurus Anak Cabang (PAC) PKB Sanankulon pada Minggu, 5 Januari 2025. Acara yang berlangsung di kediamannya ini bertujuan untuk memperkuat pengurus PAC dan ranting sekaligus membahas digitalisasi database organisasi. Sebagai legislator dari Daerah Pemilihan VII (Tulungagung, Kabupaten […]
Read more